ABAH & ANAK-NYA Sosok Abah dari cerita anakmu Sosok seorang abah bagiku masih terpendam hingga kini, hanya terendap dalam benak sanubariku tanpa pernah berani ungkap kepermukaan Sosok yang selalu ku kagumi semenjakku kecil Perjalanan hidup yang membuatku merasa kehilangan sosok itu "mengapa sosok itu terasa menjadi semakin asing olehku?" Pertanyaan yang selalu kutanyakan dalam hatiku, sulit ku ungkapkan kepadanya akan rasa ini waktuku kecil selalu ku nantikan hadirnya dalam setiap kesempatan, namanya anak kecil tidak mau adanya penolakan akan keinginannya pernah beliau selalu mendorong motor kesayangannya saat mau pergi dan menghidupkan mesinnya saat dirasa anaknya ini sudah tidak bisa mendengar suara motor abahnya karena selagi tau dan mendengar abahnya mau pergi, ku selalu ingin bersama beliau dan itu harus! tau dong artinya bagaimana sosok abah di mataku? seiring waktu berjalan ku harus dipisahkan oleh jarak yang sedemikian terjal jika ku har...
Ingatan manusia itu terbatas, maka menulislah!!